Kamis, 21 April 2016

Your self

By your self..,,

Situasi yang tidak memungkinkan untuk melakukan gerakan mencapai sebuah kesuksesan jangan di jadikan sebaga penghalang untuk menjadi sukses, krisis ekonomi, kurangnya sarana, kurangnya komunikasi yang unggul dan kendala yang lainnya adalh sebuah rempah-rempah yang memberikan cita rasa pada pengorbanan dan perjuangan.

Kesuksesan didapat tidak dengan Cuma-Cuma, tanpa bergerak sudah mendapatkannya tentu tidak hidup itu harus ada pengorbanannya. Semua halang rintang boleh menghadang namun semangat jangan pernah menghilang, karena dengan semangat dan motivasi itu kita akan tetap melangkah maju, orang jawa mengatakan “alon-alon asal kelakon”.

Hapus kata “putus asa” dalam kamus kehidupan, putus asa adalah racun yang sangat mematikan untuk sukses, pertebal semangat diri, siapkan tameng untuk semua masalah yang akan datang, tetap maju dan istiqamah itu kuncinya.

Sebuah semangat atau motivasi bisa kita dapatkan dari orang-orang sekitar kita, teman, sahabat, orang tua, guru, atau orang yang tidak kita kenal sekalipun, namun semangat atau motivasi itu bermuara pada diri sendiri, diri sendiri adalah motivator number one , kala diri sudah tidak ingin bergerak tidak ada gunannya orang lain menasehati, memberi semangangat sekeras apaun usahanya,yang muncul hanyalah kata “percuma, sia-sia,tak berguna” dan yang lainnya.

“orang yang banyak tau tentang orang lain mungkin terpelajar”
“namun yang dapat memahami dirinyalah yang lebih cerdas”

Begitu kata Lou Tzu, seorang motivator. Memang benar kata beliau memahami diri, mengetahui apa yang di butuhkan oleh diri adalah orang yang cerdas. Kenali diri dari berbagai aspek, keinginan, kebutuhan, ketidaktepatan dan sebagainnya. Motivasi membuat kita melangkah maju menyongsong masa depan yang menunggu di depan.


So. Kenali diri, ciptakan semangat yang terus berkobar, menjadi pribadi yang sukses, dunia-akhirat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar